Sapu Bersih Narkoba
Pengaduan anda sangat berguna bagi masa depan keluarga sampai kerabat atau orang terdekat anda. Pengaduan anda aman dan dijamin kerahasiaannya.
INFORMASI
Informasi terupdate dari semua berita yang aktual.
KENALI BAHAYA NARKOBA
Narkoba bukanlah solusi untuk menghilangkan beban hidup yang memikul kita. Jadi selamat menjauhi penyalahgunaan Narkoba!
Bahaya Narkoba
Menggunakan narkotika itu salah!
Dalam tahun 2022 terdaftar sebanyak 76 lebih kasus tentang penyalah gunaan narkotika.
Kegiatan
Jauhi obat-obatan illegal, dekati kehidupan legal yang penuh kebahagiaan.
Peraturan
UU NARKOTIKA
Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika (selanjutnya disebut UU Narkotika), yang menjadi landasan untuk mencegah dan memberantas penyalahgunaan dan peredaran gelap Narkotika yang sangat merugikan dan membahayakan kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara.
UU KESEHATAN
Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan 1) Setiap orang dilarang mengembangkan teknologi dan/atau produk teknologi yang dapat berpengaruh dan membawa risiko buruk terhadap kesehatan masyarakat. (2) Ketentuan lebih lanjut mengenai pengembangan teknologi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur dengan Peraturan Pemerintah.
UU PSIKOTROPIKA
Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1997 tentang Psikotropika Sebagaimana Telah Diubah Terakhir dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (UU Psikotropika) dibentuk berdasarkan pertimbangan bahwa psikotropika sangat bermanfaat dan diperlukan sebagai dasar hukum untuk kepentingan pelayanan kesehatan dan ilmu pengetahuan.
KASAT NARKOBA POLRESTA MANADO
Narkoba adalah musuh setiap orang, jangan pertaruhkan hidupmu demi narkoba.
Saya lebih memilih
"Say No to Drugs"
Kompol May Diana Sitepu, SH., S.I.K
Kepala Satuan Reserse Narkoba Polisi Resort Kota Manado
Butuh Bantuan Lebih Lanjut ?
Hubungi kami dengan cara mengirimkan pesan melalui email.
Kami siap membantu anda.