SAY NO TO DRUGS !
No posts found!
Bahaya Maraknya Penyalahgunaan Obat “Komik” Di Kalangan Remaja
February 2, 2023

Obat batuk komik ini merupakan golongan obat bebas terbatas yang boleh dijual tanpa resep dokter maka dari itu banyak remaja telah menyalahgunakan obat tersebut, biasanya remaja mencampurkan obat komik dengan minuman bersoda.
Sebenarnya obat tersebut tidak sampai menyebabkan ketergantungan tetapi jika digunakan secara berlebihan dapat menyebabkan efek fly hal inilah yang diinginkan para remaja tersebut dan apabila Komix di konsumsi dengan menggunakan alkohol maka efeknya bahkan bisa mengakibatkan seseorang MENINGGAL ATAU CACAT.